Manusia berselisih pendapat tentang siapakah makhluk Allah yang paling mulia di sisiNya?
Sebahagaian mereka berkata:
“Adam, sebab Allah telah menciptakannya dengan TanganNya dan menyuruh Malaikat bersujud kepadanya”
Sebahagian lagi berkata:
“Malaikat, sebab mereka tidak pernah melakukan maksiat kepadaNya”
Mereka pun mengadukan hal ini kepada Nabi Adam.
Nabi Adam pun berkata:
"Pada saat ditiupkan ruh kepadaku, ruh itu belum sampai ke kedua telapak kakiku, Aku pun duduk dan tampaklah oleh ku sinar Arsy, Aku melihat disana tertulis Muhammad Rasulullah, Dia itulah makhluk yang paling mulia disisi Allah."
Ihsan dari: i_rahim
No comments:
Post a Comment